pilihan +INDEKS
Mahfud MD Berharap Hubungan KPK dan Polri Akan Lebih Baik

JAKARTA-riautribune: Mahfud MD menyimpan harapan akan hubungan Polri dan KPK yang lebih baik. Diangkatnya Komjen Anang Iskandar bisa lebih mencairkan hubungan Bareskrim dengan KPK.
"Mudah-mudahan saja," jelas mantan Ketua MK ini usai diskusi di KPK, Kuningan, Jakarta, Jumat (4/9/2015).
Mahfud juga memberi saran agar ke depan Bareskrim dalam melakukan penindakan memiliki visi.
"Iya makanya, perencanaanya itu harus jelas. Arahnya, visinya harus jelas. Pilihannya apa, kan gitu," terang dia.
Mahfud juga mengungkapkan, bahwa pilihannya memang sulit. Bareskrim mesti menimbang, antara urusan ekonomi dan hukum.
"Ternyata, sesudah mau galak, berhadapan dengan persoalan ekonomi, dengan pembangunan ekonomi. Pilihannya sekarang mau menegakkan hukum atau mau ekonomi, kan gitu," ujarnya.
(detik.com)
Berita Lainnya +INDEKS
Prabowo Umumkan Penyaluran Tunjangan Guru ASN-PPPK Daerah Siang Ini
JAKARTA - Presiden Prabowo Subianto bakal mengum.
Prabowo Resmi Umumkan THR PNS, TNI/Polri dan Pensiunan Cair 17 Maret 2025
JAKARTA – Presiden Prabowo Subianto resmi .
Jokowi Disenggol Warganet Usai Rumah RK Diobok-obok KPK
Riautribune.com - Nama Presiden ke-7 RI Joko Widodo alias Jokowi disenggol warganet usai Komisi Pemb.
Puncak Arus Mudik Lebaran Diprediksi 28-30 Maret 2025
Jakarta - Kapolri Jenderal Listyo Sigit Prabowo memperkirakan puncak arus mudik Lebaran 2025 pada.