pilihan +INDEKS
Pagi Ini Kabut Asap Makin Parah

PEKANBARU-riautribune: Kondisi Pekanbaru pagi ini semakin parah dengan kabut asapnya. Jarak pandang kian pendek berkisar antara 50-75 meter. Bahkan asap sudah masuk ke kamar-kamar di rumah warga.
"Iya, pagi ini kondisi asap tampaknya makin parah. Baru bangun aja nafas sesak, karena asap udah masuk ke kamar tidur. Apa kondisi seperti ini masih lama ya," ujar Tati seorang ibu rumah tangga.
Sementara itu pihak sekolah yang semula menjadwalkan murid-muridnya bersekolah, kembali memulangkan pelajarnya. "Anak-anak libur lagi hari ini. Padahal kita sudah antar, tapi pihak sekolah meliburkannya kembali. Mungkin karena kabut asap yang makin tebal," kata Indra Jaya yang baru mengantarkan anaknya ke sekolah. (ehm)
Berita Lainnya +INDEKS
Potongan Jutaan Rupiah, Capella Honda Beri Program Menarik di Bulan Ramadan
PEKANBARU, Riautribune.com – PT Capella Dinamik Nusantara (CDN) selaku Main Dealer sepeda.
Lakukan 6 Hal ini Agar Berkendara Anda Aman dan Nyaman di Bulan Ramadan
KAMPAR, Riautribune.com – Aktifitas berkendara pada saat bulan Ramadhan tentunya berbeda dengan.
Wako Pekanbaru Launching Mobil AMAN
PEKANBARU - Wali Kota Pekanbaru, Agung Nugroho akan melaunching mobil AMAN sebag.
520 Tiket 'Mudik Bersama BUMN 2025' PTPN IV Regional III Ludes
PEKANBARU - Sebanyak 520 kursi gratis yang di.
Gubernur Riau Keluarkan Edaran THR 2025, Pengusaha Diwajibkan Patuh
Pekanbaru – Pemerintah Provinsi Riau mengeluarkan .
Pemkab Pelalawan dan HT Group Siagakan Truk Gratis untuk Bantu Warga Terdampak Banjir di Jalan Linta
PELALAWAN – Pemerintah Kabupaten Pelalawan bersama HT Group meluncurkan progra.