pilihan +INDEKS
Dijenguk Wabub Nasarudin, Begini Kondisi Kadis KPTPH

PELALAWAN, Riautribune.com -Kondisi kesehatan Kepala Dinas Ketahanan Pangan, Tanaman Pangan dan Holtikultura (KPTPH) Kabupaten Pelalawan Zulkifli, S. Pi, M. Si sudah sangat membaik. Zulkifli, sudah kembali kerumahnya, dengan perawatan jalan.
Wakil Bupati Pelalawan H. Nasarudin, SH, MH, menjenguk Kadis Zulkifli, Senin, 9 September 2024. Zulkifli terlihat sangat bugar dan sehat, serta sangat lancar berkomunikasi.
"Alhamdulilah pak Wabub, sudah mulai membaik," Katanya dengan wajah yang cerah.
Wabub Nasarudin memotivasi Zulkifli untuk terus menjaga kondisi pikiran dan fisiknya. "Jangan terlalu banyak pikiran pak Kadis. Harus kuat pak, InsyaAllah kembali pulih seperti biasanya Pak Kadis," kata Nasarudin.
Kondisi Kadis KPTPH Zulkifli memang sudah sangat membaik. Wajah cerah, bicaranya pun sudah lancar. Hanya bagian tubuh sebelah kanan yang belum bisa digerakkan. Namun saat disentuh, beliau meresponnya.
"Kepada seluruh masyarakat Kabupaten Pelalawan mohon doanya untuk kesembuhan Pak Zulkifli, semoga sehat seperti sedia kala," pinta Wabub Nasarudin.***
Berita Lainnya +INDEKS
Wali Kota Terpilih Agung Nugroho: Wartawan Pilar Pembangunan, Kami Siap Dukung Penuh!
Riautribune.com - Wali Kota Pekanbaru terpilih, Agung Nugroho, menegaskan komitmennya untuk memberik.
Pencuri Kabel Lampu Jalan Tol Pekanbaru-Dumai Ditangkap
Riautribune.com - Tiga Pencuri Kabel Lampu Jalan Tol Pekanbaru-Dumai (Permai) di Kilometer 76 ditang.
Pemprov Riau Matangkan Penyambutan Gubernur dan Wagub Terpilih
Riautribune.com - Pelantikan Gubernur dan Wakil Gubernur (Wagub) Riau terpilih direncanakan pada Kam.
Perpustakaan Soeman HS Pekanbaru Semakin Populer Sebagai Destinasi Wisata Edukasi
PEKANBARU - Perpustakaan Soeman HS Pekanbaru kini semakin populer seb.
50% Puskesmas di Riau Sudah Layani Pemeriksaan Kesehatan Gratis
PEKANBARU - Pemerintah telah memulai program pemeriksaan kesehatan gratis di Provinsi Riau sejak .
Pekerja Sawit Siak Khawatir, Harimau Sumatera Sering Intai Kandang Ayam
Pekanbaru - Seekor harimau sumatera kembali muncul di wilayah Siak, Riau, dan terekam kamera oleh.