Syahroni, Caleg Demokrat Siap Perjuangkan Kesehatan, Pendidikan dan Ekonomi Masyarakat

Sabtu, 13 April 2019

PEKANBARU - Calon Legislatif DPRD Provinsi Riau Dapil Kota Pekanbaru Partai Demokrat No Urut 7, Ir H. Syahroni Tua MM Sambangi Masyarakat Senapelan, Kehadiran Syahroni di Tengah Masyarakat Senapelan Untuk Mendengar dan Menerima Masukan Masyarakat Senapelan Terkait Permasalahan Kesehatan Dan Pendidikan Serta Ekonomi Rakyat yang Kian Melemahnya Daya Beli Kebutuhan Sehari-hariAq, Sabtu (13/04).

 

Sekitar 30 Menit Syahroni Menjelaskan Permasalahan Kesehatan Masyarakat Riau Terkait BPJS, Jamkesda dan pelayanan Rumah Sakit, " Pengalaman selama saya menjalankan rumah sakit sansani banyak pasien jamkesda yang sebenarnya mampu tapi mendapatkan jamkesda, Justru masyarakat yang ekonomi rendah tidak mendapatkan jamkesda", Ungkap Syahroni di depan Ratusan Masyarakat Senapelan.

 

" Pertama adalah Salah sasaran Penerimaan Jamkesda,  Kemudian Pasien yang tidak memiliki jamkesda dan BPJS (Orng Miskin * red) sulit untuk mendapatkan perawatan,  Banyak rumah sakit yang menombok saat mengajukan klaim ke BPJS, pengajuan misalnya 20juta, tapi yang cair gak sampai segitu", Papar Syahroni kepada masyarakat. Dan layanan ICU lebih mudah dan saya akan memperjuangkan APBD agar biaya rumah sakit dapat kita perjuangkan.

 


Syahroni juga akan memperjuangkan terikat biaya tambah dari sekolah untuk pembelian baju anak sekolah, jika saya terpilih sebagai anggota legislatif di Provinsi Riau, maka saya akan perjuangan permasalahan Uang Baju dan Biaya lainnya yg ditimbulkan oleh sekolah, sehingga menyulitkan keuangan orang tua murid, ini harus diperjuangkan agar masalah baju tidak menjadi beban orangtua dalam menyekolahkan anak", Ungkapnya kepada Masyarakat senapelan.

 

"Tingkat Sekolah  Mulai dari SD dan smp di Pekanbaru, Akan Memperjuangkan  Program Sekolah gratis, namun ada uang komite, LKS, Praktikum, padahal ada dana bos. Pertanyaannya apakah dana bos tidak cukup atau dana bos tidak cukup, Saya akan perjuangkan setahun setelah saya terpilih, saya akan perjuangkan sekolah gratis" , Ujarnya.


"Saya juga akan memperjuangkan UKM Bagi masyarakat Senapelan dalam Hal Usaha dan untuk Pemuda Pengangguran akan kita carikan Pelatihan Kerja buat anak muda-Mudi", Tutupnya.(src)